Menyulap GWK: Di Balik Gemerlap Cultural Night G20 | Mata Najwa

424,225
0
Published 2022-12-22
Masih ingat kan, bagaimana tebing-tebing GWK disulap menjadi layar megah? Indonesia, dalam semalam telah membuat dunia menyaksikan betapa kaya kebudayaan bangsa kita.

Mata Najwa sudah mengajakmu mengintip cerita di balik hidangan jamuan makan G20. Sekarang saatnya kita betul-betul menyaksikan persiapan maharumit sebelum cultural night menuai tepuk tangan meriah. Wishnutama dan Luhut Binsar Pandjaitan berbagi kisah kepada Mata Najwa. Termasuk para penampil, Yuni Shara, Andien, dan Iga Mawarni yang juga bercerita banyak.

Nonton juga “Menjamu Dunia: Kisah Hidangan untuk Para Pemimpin Dunia” yang juga bercerita tentang persiapan jamuan makan G20, di sini:    • Menjamu Dunia: Kisah Hidangan untuk P...  

#BukaSemuaPeluang #Narasi #JadiPaham #MelihatLebihDekat

(Narasi)

Jangan lupa subscribe, tinggalkan komentar dan share.

Tonton konten lainnya juga di YouTube Channel:
- Narasi bit.ly/SubscribeYouTubeNarasi
- Narasi Newsroom bit.ly/SubscribeNarasiNewsroom

Jangan lupa subscribe yaa..

Follow:
www.instagram.com/najwashihab
twitter.com/NajwaShihab
www.facebook.com/najwashihabofficial

All Comments (21)
  • Memang di dunia seperti inilah dunia terbaik untuk mas Wisnu bukan dunia birokrasi dan politik. Setiap orang punya dunia sendiri dimana dapat mengeluarkan potensi terbaik untuk membanggakan negeri Indonesia.
  • Kereeen bangeeet. Terima kasih buat semua team yg udah berkerja keras untk Indonesia. Bang Wisnutama n the all team you are the best.
  • Ketika orang kreatif digabungkan dengan Team yg super & didanai dengan uang yg ga usah diragukan.. Maka hasilnya puoll... 👍😁👍
  • @jimakay8486
    Patung Garuda Wisnu Kencana karya I Nyoman Nuarta adalah sebuah masterpiece bagi bangsa ini, tersaji gala dinner & pertunjukan budaya bangsa di hadapan pesohor G20 yg di nahkodai oleh Whisnu Tama. Tuhan menciptakan Negeri ini dgn Indah, Pulau Bali adalah salah satu bagian dari serpihan surga yg jatuh ke bumi. Nikmat Tuhan mana lagi yg didustakan? Indonesia 🇮🇩❤️
  • Mantan menteri yg tak pernah sakit hati. Tapi memberi yg terbaik buat negeri. Terima kasih WT
  • @Memedzt
    Aku pernah ke gwk siang menjelang sore. Ini keren sekali utk tata lampu tarian dan lainnya jadi luar biasa. Kebayang pemimpin dunia kagum dan punya kesan baik terhadap g20 di bali indonesia. Selamat buat semua panitianya.👍🏼👍🏼👍🏼
  • Bangga punya mereka. Mereka para profesional kelas dunia internasional. Ayo berkarya terus.
  • @stupidnb7
    keren lah pokoknyaaa.. semoga makin banyak event internasional diadain di Indonesia.. biar makin dikenal dunia..
  • @franedd
    Gak sabar buat event2 negara kita selanjutnya di garap sama si Maestro Om Wisnutama…dijamin bikin kita bangga sbg warga negara Indonesia
  • Pastilah cinta dan bangga sbg bangsa Indonesia yg menggerakkan orang2 hebat itu melakukan tugas yg luar biasa dengan hasil yang mengagumkan...bangga terhadap kalian
  • Selalu membahagiakan melihat orang orang (being) yang selalu set self on the edge. Selalu menyiapkan diri untuk datangnya mestakung. Thanks Mba.
  • @ihsan_shan10
    Kita mampu , sgt mampu untuk membuat acara besar , hebat , dan tersohor didunia . Karena kita punya org org hebat , pintar , cerdas , yg mungkin hanya org org blm tau saja dgn kemampuannya . Dan ini bukti yg luar biasa 👏👏👏
  • Salam budaya, salam keberagaman . " BERSATU KITA TEGUH, BERCERAI KITA RUNTUH "
  • @tandamata1925
    Konsep om Wisnu semoga bisa dinikmati oleh wisatawan biasa, super keren👍
  • @ChinoHalal
    Ketika Whisnutama berada di tempat yang tepat = Luar biasa
  • Mas Eko Suprianto ini koreografer kebanggaan Indonesia, beliau juga koreografer untuk peserta Miss World 2013, waktu penyelenggaraan Miss World di Indonesia tahun 2013 yang lalu..
  • @nessalova_
    G20 luar biasa ,, bangga punya pak wisnu , punya presiden jokowi , bangga juga dengan NATURAWORLD yang mengajak ku liburan gratis ke bali menyaksikan perhelatan 8th NATURAWORLD di GWK 😍 jaya terus NATURAWORLD ,JAYA TERUS INDONESIA 🥰🥰🥰
  • Momentum yg termanfaatken secara optimal oleh team yg memahami visi besar Indonesia dengan support Unlimited resource, talenta kompetensi, teknologi & dana jadilah sajian yg super wow