Marak Korupsi Berjamaah Indonesia Darurat Kepemimpinan? #VisiNegarawan

9,375
0
Published 2024-07-26
MetroTV,

Dalam masyarakat paternalistik, etika kepemimpinan menjadi hal penting. Pemimpin beretika pun menjadi teladan bagi pengikutnya. Sayangnya pimpinan sejumlah lembaga tinggi negara, perilakunya justru terbukti niretika. Lalu dapatkah kita berharap birokrasi yang di bawahnya berperilaku profesional dan berintegritas?

Saksikan #VISINEGARAWAN "Mencabik Politik Paternalistik" hari Jumat (26/7) pukul 21.05 WIB LIVE.

#visinegarawanmetrotv #etikakepemimpinan #etikapemimpin #pemimpin
#Metrotv
-----------------------------------------------------------------------

Follow juga sosmed kami untuk mendapatkan update informasi terkini!


Website: www.metrotvnews.com/
Facebook: www.facebook.com/metrotv/
Instagram: www.instagram.com/metrotv/
Twitter: twitter.com/metro_tv
TikTok: www.tiktok.com/@metro_tv
Metro Xtend: xtend.metrotvnews.com/

All Comments (21)
  • Solusi darurat adalah, turunkan penguasa yang selalu merubah aturan hukum dan merusak konstitusi dan Reformasi!!
  • kl lurahnya sdh tdk ada ETIKA dan MORAL maka bawahannya jg akan mencontoh perilaku lurahnya shgg kemudian hukumpun mnjd carut marut
  • @Yudi-q8v
    Mengobati penyakit itu harus sampai akar akarnya.
  • @liayuliawati4364
    BerJama'ah itu makna Perbuatan Baik di laksanakan bersama. Korupsi / mencuri Perbuatan Tidak Baik & MeLawan Hukum.
  • Bgt lah akibatnya jika setiap pelanggaran hukum dijadikan β€œsandera” untuk tujuan kepentingan politik penguasa.
  • Uang dari pajak masyarakat Dimaling dibuat mainan Buat keuntungan pribadi. Semoga yang maling segera kualat dihukum dengan tuhan🀲🀲🀲
  • @user-ru3gt2vn3u
    Gimana kalau para koruptor dihukum mati,habis nggak ya para tokoh ini karena terlibat korupsi dinegeri ini
  • Pemimpin melindungi & Bawahan menutupi korupsi membuat Indonesia JALAN DITEMPAT & KETIDAK PERCAYAAN dunia Internasional
  • @SoliHah-tk4uj
    Kita mau bikin partai koruptor. Tolong dukung dong wahai pemerintah... πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚
  • Sulit untuk tidak korupsi krn korupsi sudah diajar sejak sekolah, contoh kecil aja nilai siswa dimanipulasi
  • Yg jelas kekuasaan dan hukum jangan dipakai untuk menekan lawan politiknya yg ketahuan korupsi.
  • @user-sr7yz3wg3s
    Betul berjamaah, bancaan kekayaan Indonesia dilanjutkan sandera kasus. Kalau membangkang langsung dibuka kasusnya
  • @candra2299
    Rakyat harus memboikot supaya tidak dikorupsidengan tidak membayar pajak, ayo boikot pajak
  • @rawidipa838
    Pak Agus teori apapun yg negara bentuk untuk perbaikan bangsa ini, rakyat tidak percaya, kecuali hukuman mati dan perampasan aset bagi koruptor ditetapkan oleh DPR Dan pemerintah dalam hal ini executive harus segera disahkan. Sebab DPR itu adalah tempat transaksi jual beli jabatan.
  • Ikan busuk biasanya dimulai dari kepala, itulah mungkin yang terjadi saat ini di negeri Konoha, jadi sudah darurat karena saling melindungi.
  • Marak korupsi berjamaah karena saling melindungi n terarah,sehingga sulit tuk dijamah oleh aparat anti rasuah, itulah fakta nyata di era raja Konoha πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚