Anggota Komisi III DPR Tanggapi Kesaksian Keluarga Dini Sera Korban Kekerasan Ronald Tannur

Published 2024-07-29
JAKARTA, KOMPAS.TV - Anggota Komisi III DPR RI menanggapi kesaksian keluarga Dini Sera Afrianti beserta kuasa hukumnya terkait Gregorius Ronald Tannur yang divonis bebas majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya di Jakarta, pada Senin (29/7/2024).

#dprri #ronaldtannur #breakingnews #dpr #anakdpr

Produser: Ikbal Maulana
Thumbnail: Agung Ramdani
Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini dan terlengkap, yuk subscribe channel YouTube Kompas TV Lampung!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: www.kompas.tv/.

All Comments (21)
  • @e.janwar111
    Ternyata keren yahh klo wakil rakyat kita bersatu,, dan satu misii beda cerita nya klo masalah lainn nihh yahh ,, klo bisa slalu sepeeti ini ber satu integritass dan menegakan keadilann
  • @supardi8575
    Inilah tindakan DPR yg sesungguhnya diharapkan rakyat.
  • @Mr.kartolo
    Keren atas kekompakanya, trimakasih anggota DPR kalian telah mewakili kami sebagai masyarakat kecil yg mencari keadilan🙏🙏🙏
  • @PaulinaWauran
    coba sekali2 hakim yg berani bertindak semena2 di pecat buat perhatian bagi hakim2 yg lain nya ..itu baru mantap
  • @ismiatizen9727
    Keren alhamdulillah punya wakil rakyat yg bnar benar tulus bekerja spt ini.
  • Ini baru DPR punya nyali,tlng semua kasus di rapat kn sprti ini bpk DPR,contoh sprti kasus vina juga msh ditutup tupi
  • Salud kepada Bp DPR RI DI Komisi 3 ini terus bongkar mavia mavia peradilan ini Pak
  • Ini yg saya mau dari anggota DPR kt. Tolong bapak² yg terhormat tolong lah rakyat yg selalu di zolimi dgn hukum yg tidak adil.
  • kami minta keadilan Pak/Ibu DPR Komisi III, itu saja.. tolong sekali ini saja Pak/Ibu bisa berfungsi dengan sebaik-baiknya
  • @user-sk4pe8fz8y
    Mantap dpr menanggapi dan mengawal untuk mendapatkan keadilan bagi rakyat.
  • @AryaProducton
    Kalo ada surat resmi dpr ri komisi 3. Pasti KY, LPSK, JPU. Berani abis karna surat rekomendasi dan tugasnya jelas memeriksa ketua hakim beserta 2 anggota, dan mencekal tersangka ke LN. Pasti ketar ketir tuh hakim😂😂😂❤❤❤ love untuk komisi 3 untuk kali ini
  • Hakim nya yg seperti itu terus di proses Pak dan di hukum mati saja penegak hukum malah nabrak hukum,gantung saja
  • @charisa9001
    Masa banyak ahli hukum ditipu sama 3 org ini
  • @Mr.kartolo
    Semoga 3 hakim menonton vidio ini, saya jamin kepalanya langsung pusing cenat cenut dan ketar ketir, sebentar lagi kamar jeruji besi telah menantimu ,belum lagi hukum akhirat juga menanti.
  • Misal 3 th aja udah ringan bgt loh, apa lg ink langsung jamping vonis bebas. Parah banget sih😢
  • @user-ok8zz8nb7s
    NAH COBA TUNJUKAN NYALIMU ANGOTA DPR JGN MENJERIT JERIT DISAAT KEMPANYE AJA.MANA YG KATANYA SUARA RAKYAK UNTK RAKYAK BUKTIKAN JANJI2 MU SUARA RAKYAT....
  • @wawanes6573
    Pecat ke 3 hakim yg memutuskan, selidiki aliran dana dari ke 3 ny, krn laporan kekayaan mereka bisa di katakan sangat fantastis... Jika nanti sudah benar2 terbukti, sy mohon untk di pecat dan di hukum seberat-beratnya, klu bisa tambahi hukuman nya dengan di miskinkan