Realitas - Tahta Panas Keraton Surakarta

173,949
0
Published 2023-02-27
MetroTV, Sebutan “The heart of Java" disematkan untuk keraton Surakarta Hadiningrat yang berada di Kota Solo. Memiliki makna yang begitu mendalam sebagai jantung peradaban di Jawa.

Namun rupanya julukan ini tidak sesuai dengan fakta yang ada. Kerabat keraton terus berseteru sejak 2004. Selama 19 tahun, konflik terus muncul dan tenggelam, seolah baranya tak pernah padam.

#Keraton #KeratonSurakarta #Jawa #Surakarta #Metrotv #topreviewmetrotv

All Comments (21)
  • Harta , tahta , wanita memang godaan utama manusia disemua sendi kehidupan .
  • @KakSatya02
    Jujur saja saya pribadi mengakui keagungan dan tahta Raja Keraton Surakarta Hadiningrat hanya sampai Sri Susuhunan Pakubuwono XII saja.
  • Kalau saya sih lebih baik diam daripada keliru bicara jadi dosa, aku hanya orang desa, cukup tau dan mendoakan yang terbaik buat kraton, semoga rukun dan damai kembali,
  • Sebagai warga Surakarta saya masih menghormati keberadaan Sri Susuhunan Pakubuwono XIII dan KGPAA Mangkunegoro X sebagai tokoh masyarakat pemangku kebudayaan luhur. Sebagai warga saya mendengar tentang isu putra mahkota mahkota kembar di kraton, putra mahkota adalah anak tertua raja dari permaisuri jika tidak ada permaisuri makan putra mahkota adalah putra tertua dari putra putra raja yang lain sebagaimana PB XII yang tidak mengangkat permaisuri maka putra tertua nyalah Pangeran Hangabehi yang diangkat menjadi PB XIII melihat persoalan sekarang PB XIII mengangkat seorang permaisuri yaitu Istri ketiga namun dari aturan yang saya dengar permaisuri haruslah istri yang dinikahkan di Sasana Sewaka dan sebelumnya belum pernah menikah. Ada beberapa orang yang mengatakan bahwa secara aturan permaisuri sekarang tidak memenuhi syarat tersebut maka orang orang tersebut mengatakan pengangkatan permaisuri tidak sah karena melanggar paugeran, paugeran itu sendiri adalah hukum yang tidak boleh dilanggar. Dari hal itu sejumlah orang mengatakan pengangkatan Putra Mahkota dari permaisuri sekarang tidak sah karena permaisurinya sendiri diangkat melanggar aturan adat. Maka seharusnya putra tertua lah yang diangkat sebagai putra mahkota. Mohon maaf bila ada kesalahan karena saya mendengar dari berberapa orang . Sebaiknya keluarga besar duduk bersama sesegera mungkin untuk musyawarah agar permasalahan ini tidak berlarut larut dan kraton agar lebih fokus dalam pelestarian pemeliharaan adat istiadat luhur .Hormat saya untuk Sri Susuhunan Pakubuwono XIII dan keluarga besar kraton Surakarta
  • Saya iri dipekalongan gak ada macam kerajaan kaya gitu sih... Kalian wajib bangga solo dan Jogja!!! Terlepas dri konfliknya tapi kota kalian sangat bersejarah sekali di negri ini
  • @27paradise96
    Apa tidak pernah bijak seperti Mangkunegaran yg walaupun daerah kekuasaan kecil tp adem ayem dan sampe skrg melangkahi Kasunanan dalam pelestarian budaya dan keraton
  • @rarachannel6851
    Y ikut sedih sesama anak keturunan raja Mataram sampai bertikai..kasian arwah leluhur kita d alam sana ikut sedih liat keturunan ny saling bertikai...y biarlah keraton Surakarta seterusnya d buka buat masyarakat, masalah internal keluarga besar keraton bisa diredam .. dahulu kan masyarakat luas buat mengenang tentang sejarah keraton Surakarta ..moga keluarga besar keraton bisa bersatu kembali.. alfatihah buat arwah leluhur kerajaan Mataram dan keraton Surakarta..amin
  • Semoga Raja dan adipati trah Mataram Islam yang lain, seperti Sri Sultan Hamengku Buwono X, KGPAA Mangkunegoro X dan KGPAA Paku Alam X, dapat mengelola wilayahnya masing2 dengan Baik
  • @sandisetiawan3060
    Sekedar usul, coba minta tolong ngarso dalem kasultanan Ngayogyakarta Hadiningrat untuk jadi penengah/mediator. Kalau cuma internal saja susah akurnya
  • Ya Allah kau berilah penyelesaian keraton ini. Sayang sekali klau tidak dijaga . Kerana ini world History keraton adat Jawa. Dari Singapura.
  • Aku kok curiga kalau mrk pake bahasa "perintah Sinuwun"...
  • @ahchannel7065
    Kalau masih konflik terus, biarkan aja wes, Pemerintah gak usah ikut ngurus, biarin mereka berantem
  • @galihsemeru
    soudara sedarah bisa seperti itu ,,,tahta membawa bencana semoga lbih baik lagi untuk kedepanya dan berdiri sama rata untuk semuanya ,,,eyang mu nagis lo liat anank cucu kok gitu ,,,
  • @dzularief8750
    Perseteruan di keraton Surakarta sudah ada dari zaman kolonial dan era kemerdekaan, andai bukan karena konflik internal mungkin Surakarta masih bisa menjaga Daerah istimewa Surakarta, tapi karena konflik hilang sudah otonomi khusus ini , kehancuran Surakarta oleh anggota kerajaan nya sendiri
  • @dee191403
    Jd klo sy coba simpulkan, ada peraturan paten yg ada sejak Sultan Agung, yg hrs dituruti semua, disebut paugeran. Contoh paugeran : - syarat jd permaisuri : hrs gadis, dr kalangan bangsawan, hrs nikah di tempat/sasana tertentu. - putra mahkota hrs laki2 - putra mahkota : putra tertua dr permaisuri. Jika ga ada permaisuri, putra tertua dr selir. Nah knp dr dulu bnyk konflik? Dan selamanya akan banyak konflik. Krn ngga jelas, hrs ikut paugeran plek ketiplek bgt, atau paugeran boleh dilanggar? Klo boleh dilanggar, hrsnya bukan dgn sekonyong2 pake Sabda Raja. Lah raja/sunan/sultan kan manusia biasa. Klo tiba2 dia bikin sabda yg aneh2 masa iya harus dipatuhi? Klopun mau mengubah paugeran, hrsnya ada prosedur resmi. Semua kalangan keraton brmusyawarah, klo perlu rakyat diikutsertakan, bisa lewat voting rakyat, atau lewat prsetujuan DPRD Surakarta. Jd perubahan paugeran lebih legal, sah, dan disetujui org banyak, mengikat, tidak mungkin digugat, tidak mungkin konflik. Contoh di kerajaan United Kingdom, semua perubahan peraturan trkait suksesi kerajaan hrs disetujui parlemen, bukan tiba2 raja main putusin sndiri. Thn 2013 diusulkan kerajaan dan disetujui parlemen, UU yg menyatakan pewaris tahta tidak lg diurutkan berdasarkan gender, jd anak perempuan punya kesempatan yg sama dgn anak laki2 utk naik tahta.
  • @missliza5508
    Wus luwih apik dikembalikan ke semula. Dibalekké sing duwé hak yaiku hak é Ki Ageng Giring. Kalebur dadi siji menéh yaiku Mataram Baru.
  • @RedmiXyz-id9lq
    Sebuah kisah yg kontroversikaya keraton yg di lihat dan di anggap damai ternyata didalamnya bnyk konflik antar keluarga yg tak bnyk diketahui bnyk orang #